Menteri Koordinator Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan (IPK) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) bersama Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi, mengecek langsung persiapan angkutan Natal dan Tahun Baru diTerminal Tipe A Tirtonadi, Solo
Belum punya rencana mau kemana saat hari pertama di tahun baru 2024? Bila belum memiliki rencana sama sekali untuk berlibur bersama keluarga, 5 obyek wisata di Klaten ini rasannya sangat pas dikunjungi di hari pertama tahun baru
Tak lama lagi tahun 2023 bakal segera berlalu. Mentari pagi di Tahun 2024 segera tiba. Momen pergantian tahun selalu diperingati dibelahan bumi manapun, termasuk di Indonesia. Namun sebenarnya bagaimana sejarah perayaan Tahun Baru Masehi itu ada dan mengapa diawali 1 Januari?
Semarang memang menjadi destinasi yang pas untuk merayakan pergantian Tahun Baru. Ada 5 tempat di Semarang yang bisa menjadi lokasi ideal untuk merayakan pergantian Tahun Baru di kota berjuluk Atlas ini.
Momen Hari Natal dan Tahun Baru 2024 merupakan saat terindah bagi 15.99 Narapidana se Indonesia. Pasalnya Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) memberikan Remisi Khusus (RK) di hari Natal bagi narapidana Kristen dan Katolik