Bocah yang Hanyut di Sungai Siwaluh Karanganyar Ditemukan Tewas 1,6 KM dari Lokasi Awal
Leonidez Grace Oei, bocah delapan tahun yang hanyut di aliran Sungai Siwaluh, Jembatan Kalongan, Papahan, Karanganyar akhirnya ditemukan
11 Februari 2024,
22:04
WIB