Kisruh Landa PKB Karanganyar, 11 PAC Layangkan Mosi Tidak Percaya Terhadap Kepemimpinan Sulaiman Rosid
Kisruh melanda Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Karanganyar. 11 Pimpinan Anak Cabang (PAC) PKB, sepakat membuat mosi tidak percaya terhadap kepemimpinan DPC PKB dibawah Sulaiman Rosid.
5 Oktober 2023,
17:21
WIB