Liburan ala Anak Muda: Yuk Main ke 4 Tempat Wisata Karanganyar yang Keren Ini! Dijamin Seru dan Tak Terlupakan

Karanganyar menjadi salah satu daerah yang mempunyai banyak pilihan tempat wisata keren dan populer

23 Juli 2023, 14:49 WIB

KARANGANYAR, HARIANKOTA.COMKaranganyar menjadi salah satu daerah yang mempunyai banyak pilihan tempat wisata keren dan populer.

Jika kamu ingin liburan ke daerah Karanganyar, kamu perlu membaca artikel rekomendasi tempat wisata berikut ini.

Ada banyak pilihan tempat wisata di Karanganyar, mulai dari wisata alam, kuliner, taman, kafe, dan lainnya.

Langsung saja, simak di bawah ini rangkuman dari rekomendasi empat tempat wisata Karanganyar yang harus kamu kunjungi.

  1. Air Terjun Jumok
Jumog
Pintu Masuk ke air terjun Jumog lokasi wisata terpopuler di Karanganyar

Jika kamu sedang melakukan kegiatan liburan di daerah Karanganyar, tak lengkap rasanya jika tidak mengunjungi tempat wisata air terjun Jumok.

Tempat wisata ini selain menyuguhkan air terjun, juga menyuguhkan pemandangan alam yang sangat indah dan keren, tentunya tempat wisata ini menjadi salah satu tempat yang paling populer di Karanganyar.

Banyak spot foto yang bagus dan menarik, juga di sini terdapat tempat kuliner yang menyuguhkan berbagai macam makanan. Termasuk oleh-oleh khas Karanganyar.

Disini kamu akan merasa betah. Karena disini udaranya sangat sejuk dan dingin. Jangan lupa abadikan momen kamu selama di air terjun Jumok dengan kamera.

Editor:

Berita Lainnya

Berita Terkini